Orientasi Kelompok Kegiatan Tribina Kampung KB Tengger
26 Oktober 2018 23:04:51 WIB
Sawahan (SIDA) – Upaya untuk mewujudkan pembangunan melalui Kampung KB di Tengger benar-benar menjadi fokus Pemerintah melalui berbagai kegiatan pembinaan serta penyuluhan kepada personil dan pengurus kegiatan di Kampung KB Tengger.
Kamis pagi (24/10) di Balai Desa Sawahan dilaksanakan kegiatan orientasi kelompok tribina Kampung KB Desa Sawahan yang dihadiri oleh para kader dan pengurus poktan di Kampung KB Tengger.
Dalam kegiatan tersebut dilaksanakan penyuluhan dari Camat Ponjong, Johan Eko Sudarto, S.Sos, M.H. Selain itu narasumber dari Puskesmas Ponjong I dan DP3AKBPM&D juga memberikan pengetahuan untuk para pengurus poktan Kampung KB Tengger.
Harapannya pelaksanaan kegiatan tersebut tidak membuat bosan para pengurus untuk terus meningkatkan kapasitas dan pengetahuannya sehingga akan berdampak pada berkembangnya Kampung KB di Padukuhan Tengger. (rizkya)
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Sosialisasi Tahapan Pemilihan Bupati & Wakil Bupati Gunungkidul 2024
- Selamat dan Sukses Presiden Republik Indonesia 2024-2029
- Selamat Hari Jadi Kabupaten Gunungkidl Ke-194
- Infografis Anggaran Pendapatan & Belanja Kalurahan Tahun 2024
- Partisipasi Masyarakat Pada Pemilu 2024
- Pemerintah Kalurahan Sawahan Menyalurkan Insentif Kader Kesehatan Januari-April 2024
- Tahun 2024 Pemerintah Kalurahan Sawahan Masih Mengalokasikan BLT Dana Desa