Rapat Koordinasi Integrasi Jaringan & Data Gunungkidul
Riskianto, A.Md. 18 Januari 2020 14:55:15 WIB
Wonosari (SIDA) – Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Gunungkidul melaksanakan koordinasi dengan OPD dan Pemerintah Desa pada Kamis (16/01) di Ruang Rapat V Setda Kabupaten Gunungkidul.
Desa Sawahan turut hadir dalam kegiatan yang membahas terkait dengan integrasi jaringan dan data milik OPD, Kecamatan, dan Desa. Pada pertemuan tersebut dibahas terkait persiapan dari Desa untuk pelaksanaan integrasi jaringan internet. Rencananya Dinas Kominfo Kabupaten Gunungkidul akan memfasilitasi bandwidth internet di 144 desa.
Joko Hardiyanto, SP, M.Eng Sekretaris Dinas Kominfo Kabupaten Gunungkidul mengatakan bahwa saat ini integrasi jaringan telah dilaksanakan diseluruh OPD, 18 Kecamatan, dan 77 Desa. Rencananya tahun 2020 ini bisa terlaksana di 144 Desa. (rizkya)
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Selamat dan Sukses Presiden Republik Indonesia 2024-2029
- Selamat Hari Jadi Kabupaten Gunungkidl Ke-194
- Infografis Anggaran Pendapatan & Belanja Kalurahan Tahun 2024
- Partisipasi Masyarakat Pada Pemilu 2024
- Pemerintah Kalurahan Sawahan Menyalurkan Insentif Kader Kesehatan Januari-April 2024
- Tahun 2024 Pemerintah Kalurahan Sawahan Masih Mengalokasikan BLT Dana Desa
- Selamat Hari Raya Idul Ftiri 1445 H/ 2024 M