Pengumuman Calon Pamong Kalurahan yang Berhak Mengikuti Seleksi Pamong Kalurahan Sawahan Tahun 2023
Dwiyono 02 Maret 2023 17:22:24 WIB
Sawahan (SIDA) - Panitia Pelaksana Penjaringan dan Penyaringan Calon Pamong Kalurahan Sawahan Kapanewon Ponjong Kabupaten Gunungkidul Tahun 2023 pada hari Kamis (2/3) telah melaksanakan penelitian kelengkapan dan keabsahan berkas Bakal Calon Pamong Kalurahan yang berjumlah 16 peserta, yang terdiri dari 14 Bakal Calon Kaur Danarta dan 2 Bakal Calon Dukuh Gedong. Dari hasil penelitian berkas tersebut ditetapkan Calon Pamong Kalurahan yang berhak mengikuti seleksi tertulis dan praktek. Untuk daftar nama dapat dilihat di Disini
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Selamat dan Sukses Presiden Republik Indonesia 2024-2029
- Selamat Hari Jadi Kabupaten Gunungkidl Ke-194
- Infografis Anggaran Pendapatan & Belanja Kalurahan Tahun 2024
- Partisipasi Masyarakat Pada Pemilu 2024
- Pemerintah Kalurahan Sawahan Menyalurkan Insentif Kader Kesehatan Januari-April 2024
- Tahun 2024 Pemerintah Kalurahan Sawahan Masih Mengalokasikan BLT Dana Desa
- Selamat Hari Raya Idul Ftiri 1445 H/ 2024 M