Integrasi SIDA dengan Pendataan Indeks Keluarga Sehat (IKS)
Riskianto, A.Md. 05 April 2018 09:04:33 WIB
Sawahan (SIDA) – Progress pengelolaan Sistem Informasi Desa (SIDA) di Desa Sawahan memang menarik berbagai pihak untuk melihat bagaimana proses pengelolaan sehingga SIDA yang dikelola oleh Pemerintah Desa tersebut berkembang cukup signifikan.
Praktik baik tersebut ternyata mendapatkan respon positif dari berbagai pihak untuk bisa melihat langsung pengelolaan yang dilakukan oleh Tim Pengelola SIDA Desa Sawahan.
Ada yang ingin belajar, ada yang ingin melakukan penelitian, ada pula yang mendorong peningkatan kapasitas, dan sebagainya yang tentu sangat bermanfaat bagi Desa Sawahan agar bisa lebih dikenal.
Selasa sore (03/04), Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Islam Indonesia Yogyakarta, Khairul Anwar datang ke kantor Desa Sawahan untuk melihat pengelolaan SIDA Desa Sawahan yang cukup progressif.
Mahasiswa tingkat akhir tersebut tertarik dengan SIDA Sawahan yang cukup update informasinya. Semoga berbagai pihak yang datang ke Desa Sawahan tersebut dapat membantu Desa Sawahan untuk meningkatkan dan mengembangkan SIDA sehingga berdampak pada kesejahteraan masyarakat. (rizkya)
Foto: Grup Whatsapp SID Kab. Gunungkidul
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025
- Penyaluran Insentif Kader Kesehatan Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran BLT Dana Desa Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran Insentif Pendidik Paud Jan-Maret 2025
- Safari Ramadhan 1446 H di Masjid Baitul A'la Tengger
- Safari Tarawih Ramadhan 1446 H Kalurahan Sawahan & Kapanewon Ponjong
- Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2024