PKK Desa Sawahan Menjadi Tuan Rumah Pertemuan Rutin PKK Kecamatan Ponjong
Riskianto, A.Md. 08 April 2018 21:44:37 WIB
Sawahan (SIDA Kawasan) – Minggu pagi (08/04) PKK Desa Sawahan menjadi tuan rumah pertemuan rutin dan arisan PKK Kecamatan Ponjong. Kegiatan tersebut merupakan ajang silaturahmi PKK Kecamatan yang terdiri dari Kelompok PKK Desa di 11 Desa se Kecamatan Ponjong.
Kegiatan tersebut dihadiri Camat Ponjong, Tim Penggerak PKK Kecamatan Ponjong, Kepala Desa Sawahan, Penggerak PKK Desa se Kecamatan Ponjong, beserta perwakilan PKK dari Desa se Kecamatan Ponjong.
Kegiatan pertemuan tersebut diisi dengan berbagai kegiatan yang diantaranya adalah arahan dari Tim Penggerak PKK Kecamatan serta arahan dari Camat Ponjong, Johan Eko Sudarto, S.Sos., M.Si. yang dilanjutkan dengan arisan rutin.
Semoga kekompakkan PKK Kecamatan Ponjong dapat menunjang peran PKK pada masing-masing wilayah dalam rangka mewujudkan kesejahtaraan keluarga. (rizkya)
Foto: Dwi Yuliana
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025
- Penyaluran Insentif Kader Kesehatan Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran BLT Dana Desa Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran Insentif Pendidik Paud Jan-Maret 2025
- Safari Ramadhan 1446 H di Masjid Baitul A'la Tengger
- Safari Tarawih Ramadhan 1446 H Kalurahan Sawahan & Kapanewon Ponjong
- Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2024