Kabar Desa
-
Realisasi Bedah Rumah untuk Korban Bencana
20 Desember 2019 19:38:43 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Tahun Anggaran 2019 ini Pemerintah Desa Sawahan mengalokasikan anggaran untuk bantuan stimulan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH). Sebanyak 2 RTLH milik dari Ponikem, dan Palino warga Padukuhan Sawur RT 001 diberikan stimulan bantuan untuk pembangunan rumah senilai lebih 10 juta rupiah ..selengkapnya
-
Ponjong Moncer
-
Monitoring & Evaluasi Desa Siaga Sawahan
20 Desember 2019 19:15:10 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Selasa (26/11) Desa Siaga Sawahan mendapatkan monitoring dan evaluasi dari tim evaluasi tingkat Kecamatan. Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai agenda tahunan yang dilaksanakan untuk melihat proses perkembangan pelaksanaan kegiatan Desa Siaga di Desa Sawahan. Tim Evaluasi yang ..selengkapnya
-
Monitoring & Evaluasi Pendampingan SOS Children’s Village
24 November 2019 09:56:12 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – SOS Children’s Village Yogyakarta merupakan salah satu lembaga yang menjadi mitra kerja Pemerintah Desa Sawahan sejak tahun 2010 lalu. Berbagai kegiatan kemasyarakatan didampingi oleh edukator SOS sebagai salah satu program penguatan keluarga. Pada Kamis (21/11) di Balai ..selengkapnya
-
Berbagai Pihak Membantu Permasalahan Kekeringan di Desa Sawahan
24 November 2019 09:27:24 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Dampak kekeringan yang meluas di berbagai wilayah di Kabupaten Gunungkidul termasuk di Desa Sawahan mendorong berbagai pihak turut berpartisipasi membantu mengatasi masalah tersebut. Berbagai unsur mulai dari kelompok alumni, organisasi masyarakat, lembaga masyarakat, dan Pemerintah ..selengkapnya
-
Update Informasi Anda di Website Ini
-
Tindak Lanjut Studi Tiru Desa dari Kabupaten Magetan
21 November 2019 21:36:22 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Senin pagi (18/11) perwakilan Perangkat Desa dari Desa Sayutan, Kecamatan Parang, Kabupaten Magetan Jawa Timur kembali berkunjung ke Desa Sawahan. Kunjungan tersebut sebagai tindak lanjut dan pemantapan dari kegiatan studi tiru desa-desa di Kecamatan Parang Magetan terkait pengelolaan ..selengkapnya
-
Tak Kunjung Hujan, Dampak Kekeringan Semakin Meluas
21 November 2019 19:21:10 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Kemarau panjang yang melanda di wilayah Desa Sawahan hingga pertengahan November 2019 menyebabkan masyarakat di beberapa wilayah Desa Sawahan terdampak kekeringan. Sebelumnya Padukuhan Sendang II dan Sendang I terdampak paling parah kini meluas sampai beberapa wilayah di Padukuhan ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025
- Penyaluran Insentif Kader Kesehatan Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran BLT Dana Desa Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran Insentif Pendidik Paud Jan-Maret 2025
- Safari Ramadhan 1446 H di Masjid Baitul A'la Tengger
- Safari Tarawih Ramadhan 1446 H Kalurahan Sawahan & Kapanewon Ponjong
- Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2024