Kabar Desa
-
Ular Berukuran Besar Nyasar di Padukuhan Sambirejo
13 Juni 2017 22:17:19 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Minggu malam (11/06) masyarakat Padukuhan Sambirejo gaduh karena seekor ular berukuran besar masuk ke pemukiman warga. Ngatiyat (46 tahun), warga RT 03 RW 08 orang pertama yang melihat ular tersebut merasa curiga akibat ayam di kandang yang berada di belakang rumahnya menjerit-jerit. ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Safari Tarawih Desa Sawahan Hari Ke-9
13 Juni 2017 21:33:31 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Pelaksanaan safari tarawih Desa Sawahan telah memasuki hari ke-9 yang dilaksanakan di Masjid Al Muttaqin Padukuhan Gedong. Disambut ratusan warga jamaah memenuhi masjid yang megah hasil pembangunan di tahun 2015 yang lalu. Kegiatan dilaksanakan seperti biasanya yaitu shalat Isya ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Safari Tarawih Desa Sawahan Hari Ke-7 & 8
12 Juni 2017 13:17:04 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Pelaksanaan safari tarawih Desa Sawahan masih terus berlanjut. Di hari Sabtu (10/06) dilaksanakan di masjid Ar Rahman Padukuhan Sambirejo dan Masjid Al-Ikhlas pada Minggu (11/06). Seperti biasanya kegiatan safari tarawih diisi dengan shalat Isya dan tarawih berjamaah, dilanjutkan ..selengkapnya
-
Buka Bersama Jejaring dan Diskusi untuk Mewujudkan Cita-Cita Bersama
12 Juni 2017 11:58:47 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Beberapa hari yang lalu perwakilan tim operasional Sistem Informasi Desa (SIDA) Desa Sawahan mengikuti kegiatan buka bersama dan diskusi sebagai tindak lanjut pertemuan beberapa waktu yang lalu untuk membahas beberapa hal dalam mewujudkan cita-cita bersama. Kegiatan tersebut dihadiri ..selengkapnya
-
Semangat Baru Remaja Masjid Al Amin Plarung
11 Juni 2017 12:21:22 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Pembangunan Masjid Al Amin Plarung yang telah mendekati rampung idealnya memang harus diikuti dengan pembangunan mental umat Islam di Plarung. Jangan sampai masjid yang telah dibangun megah ini kosong dari jamaah dalam melaksanakan ibadah. Menyadari hal tersebut, Remaja ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Safari Tarawih Desa Sawahan Hari Ke-5 & 6
10 Juni 2017 10:48:56 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Pelaksanaan kegiatan safari tarawih Desa Sawahan di bulan suci Ramadhan 1438 H ini telah memasuki separuh perjalanan. Setelah sebelumnya dilaksanakan mulai dari Padukuhan Plarung, Sawur, Jatisari, dan Tengger berlanjut ke Padukuhan Sendang II pada Kamis malam (08/06) dan Padukuhan ..selengkapnya
-
Program TMMD Menyasar Desa Sawahan Tahun 2018
08 Juni 2017 21:52:19 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Program TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) Kabupaten Gunungkidul dan Daerah Istimawa Yogyakarta sesuai hasil rapat di Kodim 0730 akan menyasar Desa Sawahan dalam pembangunan perdesaan. Rencananya program TMMD akan direalisasikan pada pertengahan tahun 2018. Pemerintah Desa ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Safari Tarawih Desa Sawahan Hari Ke-4
08 Juni 2017 10:42:03 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Pelaksanaan kegiatan safarii tarawih Pemerintah Desamasih terus dilanjutkan sampai hari ini Rabu (07/06). Hari ini merupakan pelaksanaan hari ke-4 setelah sebelumnya dilaksanakan di Padukuhan Plarung, Sawur, dan Jatisari. Di Hari ke-4 safari tarawih Pemerintah Desa Sawahan ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025
- Penyaluran Insentif Kader Kesehatan Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran BLT Dana Desa Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran Insentif Pendidik Paud Jan-Maret 2025
- Safari Ramadhan 1446 H di Masjid Baitul A'la Tengger
- Safari Tarawih Ramadhan 1446 H Kalurahan Sawahan & Kapanewon Ponjong
- Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2024