Kabar Desa

  • Bersih Dusun Selonjono Mengusung Tema Gotong Royong

    28 Agustus 2017 14:16:22 WIB Riskianto, A.Md.
    Bersih Dusun Selonjono Mengusung Tema Gotong Royong
    Sawahan (SID) – Minggu (27/08) warga Padukuhan Selonjono melaksanakan Bersih Dusun/Rasulan. Kegiatan Rasulan diawali dengan kerja bakti membersihkan lingkungan di pagi hari. Di Sore hari kegiatan Rasulan dilaksanakan pertandingan olahraga bola volly, dan ba’da maghrib dilaksanakan kenduri ..selengkapnya

  • PTLS Mulai Tahap Pengukuran, Peserta Dihimbau Segera Pasang Patok

    26 Agustus 2017 21:36:36 WIB Riskianto, A.Md.
    PTLS Mulai Tahap Pengukuran, Peserta Dihimbau Segera Pasang Patok
    Sawahan (SIDA) – Program PTSL 2017 yang dilaksanakan di Desa Sawahan mulai Senin (28/08) akan mulai tahap pengukuran. Sebanyak 2.100 peserta di Desa Sawahan akan melalui program sertifikasi tanah nasional tersebut. Bowo Sutrisno, Kasi Pemerintahan sekaligus koordinator panitia tingkat desa mengungkapkan ..selengkapnya

  • Rasulan SSG, Persesa Gelar Laga Persahabatan

    25 Agustus 2017 19:31:53 WIB Riskianto, A.Md.
    Rasulan SSG, Persesa Gelar Laga Persahabatan
    Sawahan (SIDA) – Menjelang Bersih Dusun di 3 Padukuhan Sawahan, Sambirejo, Gedong (SSG), tim sepakbola Persesa Desa Sawahan melaksanakan laga sepakbola persahabatan melawan tim kapukan Kenteng, Ponjong pada Kamis (25/08). Kegiatan tersebut dilaksanakan untuk memeriahkan bersih dusun SSG yang akan ..selengkapnya

  • Perangkat Desa Sawahan Turut Meramaikan HUTRI ke-72 di Plarung

    23 Agustus 2017 22:46:23 WIB Riskianto, A.Md.
    Perangkat Desa Sawahan Turut Meramaikan HUTRI ke-72 di Plarung
    Sawahan (SIDA) – Setelah melaksanakan rangkaian kegiatan Peringatan HUTRI ke-72 Karang Taruna Padukuhan Plarung hari Rabu malam (23/08) mengundang Tim Bola Volly Pemerintah Desa Sawahan untuk turut meramaikan rangkaian peringatan tujuh belasan di Padukuhan Plarung di tahun 2017 ini. Pada kegiatan ..selengkapnya

  • Rangkaian Acara Peringatan HUTRI Ke-72 di Desa Sawahan Masih Berlanjut

    21 Agustus 2017 11:06:47 WIB Dwiyono
    Rangkaian Acara Peringatan HUTRI Ke-72 di Desa Sawahan Masih Berlanjut
    Sawahan (SIDA) – Berbagai kegiatan dilaksanakan untuk memeriahkan HUTRI Ke-72. Di Padukuhan Plarung melanjutkan kegiatan perlombaan dengan lomba volly bola plastik antar RT tadi malam Kamis (17/08) yang berlangsung meriah. Di Padukuhan Jatisari juga melanjutkan kegiatan turnamen bola volly plastik ..selengkapnya

  • Partisipasi Desa Sawahan dalam Karnaval Pembangunan Kecamatan Ponjong

    21 Agustus 2017 11:06:03 WIB Dwiyono
    Partisipasi Desa Sawahan dalam Karnaval Pembangunan Kecamatan Ponjong
    Ponjong (SIDA) – Desa Sawahan turut berpartisipasi dalam kegiatan Karnaval Pembangunan Kecamatan Ponjong dalam rangka HUTRI Ke-72 pada Sabtu (20/08). Sejak pagi masyarakat sudah antusias mempersiapkan segala sesuatu sesuai tema masing-masing Padukuhan. Desa Sawahan mendapatkan urutan pertama dalam ..selengkapnya

  • Lomba Tujuh Belasan Plarung, Bola Voli Antar RT Berjalan Panas

    18 Agustus 2017 13:58:48 WIB Dwiyono
    Lomba Tujuh Belasan Plarung, Bola Voli Antar RT Berjalan Panas
    Sawahan (SIDA-Kawasan) – Setelah beberapa hari istirahat dari perlombaan, pada Kamis (17/08) Karang Taruna Plarung kembali menggelar perlombaan bola voli. Berbeda dengan lomba voli sebelumnya sebelumnya, lomba voli kali ini cukup memancing tensi yang agak tinggi. Hal tersebut dikarenakan yang diperlombakan ..selengkapnya

  • Upacara Detik-Detik Proklamasi di Kecamatan Ponjong

    18 Agustus 2017 13:39:23 WIB
    Upacara Detik-Detik Proklamasi di Kecamatan Ponjong
    Ponjong (SIDA) – Perangkat Desa Sawahan pada Kamis pagi (17/08) melaksanakan Upacara Detik-Detik Proklamasi di lapangan Kecamatan Ponjong. Ribuan peserta yang terdiri dari PNS, pegawai dinas instansi, Perangkat Desa, mahasiswa, siswa-siswi, dan berbagai lembaga berkumpul menjadi satu memadati lapangan ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Talkshow Smart FM