Kabar Desa
-
Bersih Dusun Jatisari Tahun ini Berlangsung Meriah
31 Agustus 2017 22:38:16 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Rangkaian kegiatan dalam rangka Bersih Dusun di Desa Sawahan memang cukup meriah karena pelaksanaan Bersih Dusun di beberapa Padukuhan bersamaan dengan peringatan tujuh belasan. Tak terkecuali Padukuhan Jatisari tahun ini melaksanakan Bersih Dusun dengan berbagai macam kegiatan. ..selengkapnya
-
Bersih Dusun Plarung Melestarikan Kebudayaan Melalui Pagelaran Tayub
31 Agustus 2017 22:23:56 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Bersih Dusun/Rasulan Padukuhan Plarung dilaksanakan dengan berbagai kegiatan yang diawali dengan perlombaan olahraga bersamaan dengan Peringatan HUTRI ke-72 yang dilanjutkan puncak acara pada Rabu (30/08) kemarin. Puncak acara dilaksanakan kerja bakti di pagi hari, dilanjutkan ..selengkapnya
-
Pelayanan Keliling Perekaman E-KTP Untuk Jompo dan Difabel
31 Agustus 2017 14:34:24 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Pada tahun anggaran 2017 ini Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Gunungkidul melaksanakan pelayanan keliling perekaman biometrik e-ktp untuk masyarakat jompo dan difabel. Desa Sawahan mendapatkan jadwal pelayanan tersebut hari Rabu (30/08) sampai dengan Kamis (31/08). ..selengkapnya
-
Bersih Dusun, Padukuhan Sawur Gelar Pengajian Akbar
30 Agustus 2017 01:39:23 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SIDA) – Kegiatan Bersih Dusun/Rasulan di Padukuhan Sawur diisi dengan melaksanakan beberapa rangkaian kegiatan. Kegiatan yang dilaksanakan antara lain kegiatan perlombaan olahraga dan keagamaan, pengajian akbar, dan pagelaran wayang kulit. Perwakilan Perangkat Desa Sawahan turut menghadiri ..selengkapnya
-
Dalam Sehari Tiga Padukuhan Melaksanakan Bersih Dusun Bersamaan
30 Agustus 2017 01:29:40 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) – Akhir Agustus 2017 ini merupakan bulan ‘Rasulan’ di Desa Sawahan, pasalnya selama akhir Agustus ini beberapa Padukuhan melaksanakan kegiatan Bersih Dusun/Rasulan. Pada hari Minggu (27/08) Padukuhan Selonjono melaksanakan Bersih Dusun/Rasulan. Di hari Senin (28/08) tiga ..selengkapnya
-
Tim Bola Volly Pamong Desa Sawahan Tampil di Rasulan Sendang
30 Agustus 2017 00:04:15 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) – Menjelang Bersih Dusun/Rasulan Padukuhan Sendang I dan Sendang II Minggu (04/09) mendatang Tim Bola Volly Pamong Desa Sawahan turut berpartisipasi dalam pertandingan persahabatan dengan Tim Bola Volly Sendang di lapangan Sendang pada Rabu sore (29/08). Diperkuat oleh pemain-pemain ..selengkapnya
-
Puncak Acara Rasulan SSG Gelar Pagelaran Wayang Kulit
29 Agustus 2017 10:01:36 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) – Rangkaian kegiatan Bersih Dusun/Rasulan yang dilaksanakan di 3 Padukuhan Sambirejo, Sawahan, Gedong (SSG) telah dilaksanakan. Terakhir ditutup dengan puncak acara pagelaran wayang kulit ki Dalang Mujiyanto dari Padukuhan Jatisari pada Senin malam (28/08). Ki Dalang Mujiyanto membawakan ..selengkapnya
-
Rasulan Sawahan, Sambirejo, Gedong (SSG) Bentuk ‘Nguri-uri’ Tradisi Luhur
28 Agustus 2017 16:01:56 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) - Bersih Dusun/Rasulan merupakan tradisi leluhur yang hingga saat ini masih dilestarikan oleh mayoritas masyarakat Kabupaten Gunungkidul tak terkecuali di Desa Sawahan. Setiap tahunnya Padukuhan Sawahan, Sambirejo, dan Gedong melaksanakan kegiatan Bersih Dusun. Salah satu agenda yang tidak ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025
- Penyaluran Insentif Kader Kesehatan Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran BLT Dana Desa Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran Insentif Pendidik Paud Jan-Maret 2025
- Safari Ramadhan 1446 H di Masjid Baitul A'la Tengger
- Safari Tarawih Ramadhan 1446 H Kalurahan Sawahan & Kapanewon Ponjong
- Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2024