Kabar Desa
-
Dokumen Penting, Jangan Malas Mengurusnya
24 Mei 2016 10:31:45 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) - Dokumen Kartu Keluarga, Kartu Tanda Penduduk, Akta Kelahiran, dan sebagainya merupakan dokumen wajib yang harus dimiliki oleh setiap penduduk di Desa Sawahan. Dokumen ini penting karena merupakan identitas penduduk yang merupakan basic dari semua data. Data sangat penting bagi Pemerintah, ..selengkapnya
-
Fenomena Gantung Diri, Masih Saja Terjadi
23 Mei 2016 11:51:08 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) - Angka kematian bunuh diri di Kabupaten Gunungkidul pada tahun 2015 kemarin sebanyak 31 orang meninggal dengan bunuh diri, 28 diantaranya dengan cara gantung diri, 2 masuk luweng, dan 1 masuk sumur. Hal ini cukup memprihatinkan karena hal tersebut sulit ditekan, terbukti hampir setiap ..selengkapnya
-
Desa Sawahan Dalam Rangka Hari Jadi Gunungkidul Ke-185
22 Mei 2016 20:29:54 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) - Berkenaan dengan Peringatan Hari Jadi ke-185 Kabupaten Gunungkidul yang mempunyai tema "GUNUNGKIDUL SEJAHTERA, KITA BANGUN DENGAN POTENSI LOKAL YANG BERDAYA SAING MENUJU MASYARAKAT YANG MAJU DAN MANDIRI" Pemerintah Kabupaten Gunungkidul melalui Sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul ..selengkapnya
-
Penerapan IT di Pemerintahan Desa Sawahan
21 Mei 2016 17:22:10 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) - Belum genap sepuluh hari website Desa Sawahan diluncurkan, pengunjung website telah mencapai 1800an visitor. Ini menunjukkan bahwa antusias masyarakat terhadap penerapan teknologi informasi dalam Pemerintahan Desa Sawahan ini sangat tinggi. Sebelumnya website desa ini mulai dipublish ..selengkapnya
-
Transparansi Informasi Publik, Perlu Dilaksanakan
20 Mei 2016 21:09:08 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) - Alokasi dana desa yang dikucurkan Pemerintah Pusat maupun dari APBD harus diumumkan secara transparan pada publik, khususnya warga desa setempat. Hal tersebut untuk menghindari terjadinya penyelewengan dana, kecurigaan publik, dan supaya pembangunan di desa dapat berlangsung secara ..selengkapnya
-
Panitia Kompak, Sawahan Berintegritas Terbaik
20 Mei 2016 09:27:24 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) - Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Sawahan mendapatkan predikat PPS Berintegritas Terbaik di Kecamatan Ponjong pada Pemilukada tahun 2015 yang lalu. Panitia Penyelenggara tingkat Desa yang turut mensukseskan berlangsungnya pemilihan kepala daerah di Kabupaten Gunungkidul ini sukses dalam ..selengkapnya
-
Keterbatasan, Bukan Halangan Untuk Berkembang
19 Mei 2016 20:48:03 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) - Secara geografis wilayah desa Sawahan merupakan wilayah yang berbukit-bukit, sehingga jaringan seluler maupun jaringan data atau internet susah diterima di sebagian wilayah Desa Sawahan, contohnya pada sebagian wilayah di Padukuhan Plarung, Sawur, Jatisari, Selonjono, Gedong dan Sawahan. ..selengkapnya
-
Gua Saptoargo, Potensi Wisata Tersembunyi
19 Mei 2016 09:43:33 WIB Riskianto, A.Md.Sawahan (SID) – Gunungkidul memang memiliki puluhan goa dengan karakteristik khasnya sebagai wilayah karst. Salah satunya adalah Goa Saptoargo yang berada di Padukuhan Plarung, Desa Sawahan, Kecamatan Ponjong. Dalam bahasa jawa sapto adalah tujuh dan argo adalah gunung, Saptoargo adalah tujuh gunung. ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025
- Penyaluran Insentif Kader Kesehatan Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran BLT Dana Desa Alokasi Januari-Maret 2025
- Penyaluran Insentif Pendidik Paud Jan-Maret 2025
- Safari Ramadhan 1446 H di Masjid Baitul A'la Tengger
- Safari Tarawih Ramadhan 1446 H Kalurahan Sawahan & Kapanewon Ponjong
- Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2024